IMPLEMENTASI STRATEGI PEMASARAN DALAM MENINGKATKAN KUANTITAS SANTRI DI MASA PANDEMI (STUDI KASUS DI PONDOK MODERN UMMUL QURO AL – ISLAMI)
Isi Artikel Utama
Ilham Alamsyah
Misno
Ahmad Waki
Pandemi covid-19 telah membawa dampak yang luar biasa, salah satunya dalam sektor Pendidikan yaitu dengan menurunya kualitas dan kuantitas dalam penerimaan siswa baru, dan salah satu keberhasilan dalam mendapatkan jumlah murid yaitu dengan menerapkan strategi pemasaran dengan baik untuk mendapatkan hasil yang maksimal, dengan menerapkan strategi yang terstruktur dan terarah akan menjadi daya tarik konsumen terhadap produk pesantren yang ditawarkan, dengan melakukan kegiatan-kegiatan pemasaran yang sesuai dengan kebutuhan masyarakat akan memotivasi pesantren untuk mengembangkan dan meningkatkan produk-produk pesantren didalamnya.
Penelitian ini menggunakan penelitian lapangan yang bertujuan untuk mengetahui implementasi strategi pemasaran dalam meningkatkan kuantintas santri baru. Penelitian ini menggunakan penelitian metode kualitatif yang menghasilkan suatu deskriptif yang berupa tertulis atau lisan dari orang-orang yang diamati oleh peneliti. Tekhnis analisis dan keabsahan menggunakan 3 lamgkah yaitu reduksi data, penyaji data dan penarikan kesimpulan.
Hasil penelitian menunujkan bahwa pemasaran yang digunakan untuk meningkatkan kuantitas santri baru dengan melakukan startegi pemasaran melalui peran-peran pimpinan dalam meningkatkan kuantitas santri di pesantren Ummul Quro Al-Islami merupakan hal penting dalam menjalankan pendidikan di pesantren karena pimpinan merupakan figur panutan bagi warga pesantren yang menjadi daya tarik dan motivasi perjuangan yang keras untuk mengabdi di pesantren, selain peran pimpinan, jaringan alumni yang kuat dan harmonis dan program digital marketing dalam melakukan pemasaran pesantren itu menjadi strategi bagi pesantren. Dalam evaluasi ini dijadikan sebagai bahan evaluasi agar terus termotivasi dalam mengembangkan dan meningkatkan kuantitas santri baru di Pesantren Modern Ummul Quro Al-Islami
A Halim dkk. 2005. Manajemen Pesantren. Yogyakarta: Pustaka Pesantren.
Alfiah, Nikmatul. 2019. Strategi Pemasaran Dalam Merekrut Santri Pada Pondok Pesantren Diniyah Putri Lampung. Skripsi: Lampung, UIN Raden Intan Lampung.
Andreas, dkk. 2018. Strategi Pemasaran Dalam Perspektif Perilaku Konsumen, Bogor: IPB Press.
Anwar, Abu. 2017. Karakteristik Pendidikan dan Unsur-unsur Kelembagaan di Pesantren. Jurnal Kependidikan Islam, Vol 2 No 2, diakses 18 Mei 2020, pukul 08.12.
Assuari, Sofjan. 2013. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Rajawali Pers.
Aziz, Fathul Aminudin. 2014. Manajemen Pesantren: Paradigma Baru Mengembangkan Pesantren ditinjau dari Teori Manajemen. Purwokerto: STAIN Press.
Azizah, Atikah Nur. 2018. Implementasi Strategi Pemasaran Sekolah Dalam Menarik Minat Peserta Didik Baru di MTS Muhammadiyah 3 Masaran Sragen Tahun Pelajaran 2018/2019, diakses 8 Mei 2020, pukul 11.30.
Bastomi, Hasan. Pendidikan Pesantren Dalam Pandangan KH. Ma’shum Ahmad Lasem, IAIN Kudus, ISSN 1410-0053, diakses 26 Mei 2020, pukul 05.30.
Bisri Mustofa dan Ali Hasan. 2010. Pendidikan Manajemen. Jakarta: Multi Kreasi Satu Delapan.
Darmanto dan Sri Wardaya. 2016. Manajemen Pemasaran Untuk Mahasiswa, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah. Yogyakarta: Dee Publish.
Didin Fatihudin dan Anang Firmansyah. 2012. Pemasaran Jasa (Strategi, Mengukur Kepuasan Dan Loyalitas Pelanggan). Yogyakarta: Deepublish.
E Kustian, O Abdurakhman, W Firmansyah. 2018. Strategi Pemasaran Jasa Pendidikan Dalam Meningkatkan Kuantitas Siswa, Tadbir Muwahhid, Vol 2 No 2, diakses 2 Mei 2020, pukul 09.00.
Fauzi. 2009. Revitalisasi Ssitem Pemasaran Perguruan Tinggi Islam di Era Globalisasi, Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan INSANIA, Vol 14 No 1.
Hardani. 2020. Metode Penelitian Kualitatif & Kuantitatif. Yogyakarta: Pustaka Ilmu Group Yogyakarta.
Herdiansyah, Haris. 2014. Metodelogi Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Salemba Humanika.
Husaini dan Happy Fitria. 2019. Manajemen Kepemimpinan Pada Lembaga Pendidikan Islam, JMKSP: Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, dan Supervisi Pendidikan, Vol 4 No 1, diakses 12 Mei 2020, pukul 12.30.
Ikhwan Sawaty dan Kristina Tandirerung. 2018. Strategi Pembinaan Akhlak Santri Di Pondok Pesantren, Jurnal Al-Mauizhah, Vol 1 No 1, diakses 5 Mei 2020,pukul 03.45.
Irfan Fauzan dan Muslimin, 2018. Efektifitas Metode Sorogan Dalam Meningkatkan Minat Belajar Santri Di Madrasah Diniyah Haji Ya’qub Lirboyo Kediri, Intelektual Jurnal Pendidikan dan Studi Keislaman, Vol 8 No 1, diakses 4 Mei 2020, pukul 23.20.
Khori, Ahmad. 2017. Manajemen Pesantren sebagai Khazanah Tonggak Keberhasilan Pendidikan Islam, Manageria: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, Vol 2 No 1, diakses 4 Mei 2020, pukul 23.50.
Labaso, Syahrial. 2018. Penerapan Marketing Mix Sebagai Strategi Pemasaran Jasa Pendidikan di MAN 1 Yogyakarta, Manageria: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, Vol 3 No 2, diakses 15 Mei 2020, pukul 03.32.
Mahardi, Masnia dkk. 2017. Dampak Kualitas Produk, Harga, Promosi Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Optik Marlin Cabang Jember, Jurnal Manajemen Dan Bisnis Indonesia, Vol 3 No 1, diakses 2 Mei 2020.
Masyhud Sulthon dan Khusnurdilo. 2004. Manajemen Pondok Pesantren. Jakarta: Diva Pustaka.
Misno, Abdurrahman dan Rifai Ahmad. 2018. Metode penelitian Muamalah. Jakarta: Salemba Diniyah