MANAJEMEN PESANTREN AZ-ZIKRA PENDEKATAN MANAJEMEN SYARIAH
Isi Artikel Utama
Tesis ini bertujuan untuk menganalisis pelaksanaan manajemen di Pesantren Az-Zikra Sentul. Hal ini menarik karena setelah meninggalnya Muhammad Arifin Ilham sebagai pendiri lembaga ini mengalami kemunduran. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah case study dengan data kualitatif. Data diperoleh melalui observasi langsung, wawancara dan studi dokumen. Analisis dilakukan menggunakan triangulasi data dan membercheck untuk memastikan bahwa data betul-betul valid dan bisa dipertanggungjawabkan. Pelaksanaan Manajemen di Pondok Pesantren Az-Zikra Sentuk City, Bogor dilakukan sesuai dengan pola manajemen modern di mana struktur organisasi dan pembagian kerja sudah berjalan dengan baik. Hal ini terlihat dari sarana dan pra sarana yang tersedia dengan lengkap, kurikullum yang sudah berjalan dengan baik, pendanaan yang lancer, kegiatan belajar mengajar berjalan dengan lancar, manajemen SDM yang sudah baik serta pola kepemimpinan yang sudah berjalan. Manajemen Pondok Pesantren Az-Zikra Bogor telah mengikuti sistem manajemen syariah di mana setiap program yang dilakukan didasarkan kepada nilai-nilai syariah Islam. Kepemimpinan yang didasarkan kepada nilai-nilai Islam, manajemen SDM juga selaras dengan manajemen SDM Syariah, kegiatan belajar-mengajar yang syar’i, sistem keuangan yang sudah mengikuti manajemen keuangan syariah hingga fasilitas ibadah lainnya yang tersedia dengan baik. Semua itu menunjukan bahwa memang pesantren Az-Zikra dalam manajemennya sudah sesuai dengan sistem manajemen syariah yang ada.
A. Muhakamurrohman, “Pesantren: Santri, Kiai dan Tradisi,” Ibda J. Kebud. Islam, vol. 12, no. 2, pp. 109–118, 2014.
Mardalis, Metodologi Penelitian Suatu Pendekatan Proposal. Jakarta: Rosda, 2002.
S. Arikunto, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta, 2002.
A. Misno and A. Rifai, Metode Penelitian Muamalah. Jakarta: Salemba Empat, 2018.
L. J. Moleong, Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Rosda Karya, 2009.
A. Mohamad, “Penelitian Kependidikan Prosedur dan Strategi,” Pustaka Bandung, 1985.
A. Salim and A. Furon, Pengantar dan Berfikir Kualitatif dalam Agus Salim: Teori dan Paradigma Penelitian Sosial. Yogyakarta: Tiara Wacana, 2006.
Sugiyono, Metode Pendidikan pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Penerbit Alfa Beta, 2015.
Sutisna and A. Misno, Metodologi Penelitian Hukum Islam Berbasis Metode Ushul Fiqh. Bogor: UIKA Press, 2019.
H. Usman, Manajemen, Teori, Praktik Dan Riset Pendidikan. Jakarta: PT. Bumi Aksara, 2011.
F. S. Fuadah and H. P. Sanusi, “Manajemen Pembelajaran di Pondok Pesantren,” J. Isema, vol. 2, no. 2, pp. 40–58, 2017.
K. H. al-Multhawi, Fiqih Mu’amalat ’ala-Mazhab Imam Malik. Jumhuriyah Mesir al-’arabiyah.
H. Khoiruddin and R. I. Ferisal, “Manajemen Pembelajaran Kitab Kuning di Pondok Pesantren,” J. Isema, vol. 3, no. 1, pp. 15–26, 2018.
Z. Muctar, S. Ondeng, and M. Wayong, “Manajemen Pembiayaan Operasional Pesantren Tahfizul Quran Imam Al-Syaatibi Bontoabaddo Gowa,” J. Diskurs. Islam, vol. 04, no. 03, pp. 580–600, 2016.
A. Sakti and A. Hidayat, “Manajemen Sumber Dana dan Alokasi Pembiayaan pada Pesantren Mahasiswa,” J. Perspekt., vol. 3, no. 2, pp. 120–133, 2019.
A. Fadhilah, “Struktur dan Pola Kepemimpinan Kyai dalam Pesantren di Jawa,” Hunafa J. Stud. Islam., vol. 8, no. 1, pp. 101–120, Jun. 2011.